Review Ultraman GEED:seri ultra dengan nuansa baru

Review Ultraman GEED:seri ultra dengan nuansa baru
Seri Ultraman GEED akan berakhir,tentunya dengan meninggalkan kesan dan pesan tersendiri bagi penontonnya,walaupun masih ada kemungkinan seri masih dilanjutkan season yang baru seperti kasus Ultraman Ginga S atau seri Ultra fight. Namun, Serial Ultra ini tetap cukup menarik bagi saya
Berikut beberapa fakta unik yang saya rangkum berdasar pengetahuan saya dan juga berdasar Seri Ultraman GEED (tolong beritau saya bila ada kesalahan). Cekidooooooooo....t
1 Dari yang hanya Ultraman Movie,jadi Ultraman di serial
     Maksudnya....???,yang saya maksud disini adalah duo musuh abadi yakni Ultraman Zero dan Belial, setau saya Zero dan Belial hanya menjadi tokoh utama di beberapa movie saja. Kalaupun di beberapa serial Ultra seperti Ultraman X atau yang ada di Movie seperti Movienya Ginga, Zero hanya karakter yang membantu mereka karakter utama saja,selebihnya,Ultraman utama lah yg mengatasinya.
2 Kembali Fusion dengan Ultraman pertama
        Yang saya maksud pertama bukan hanya Ultraman, tapi juga Ultraman Belial, kenapa ????, karena setau saya, Hanya belial-lah musuh para Ultraman yang masih menggunakan kata “Ultraman” di namanya.
        Jika Orb fusion Ultraman dengan Ultraman Tiga dan Zoffy dengan Ultraman Belial, maka GEED,langsung fusion dengan Ultraman dan Ultraman Belial.
3 Alur cerita yang “sedikit” membingungkan
    Membingungkan gimana maksudnya???,maksudnya itu begini, dikatakan bahwa Asakura Riku lahir 19 tahun yang lalu dari sel milik Ultraman Belial,kalau kita Flashback ke belakang,Belial pertama kali muncul dalam movie yang klo gk salah judulnya itu”Mega Monster Battle Ultra Galaxy Legend THE MOVIE”. Sedangkan film itupun sendiri umurnya belum mencapai berapa tahun. Jika dilihat film itu berlangsung setelah seri Ultraman Mebius,ok balik lagi ke topik pertama,itu artinya,Sejak di dalam penjara,Belial sudah menyuruh Fukuide kei untuk mengambil selnya dan menciptakan semacam Ultraman sintetis untuk melawan para Ultraman lainnya suatu hari nanti. MASALAHNYA...............................!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!! Ultraman itu butuh Semacam alat penggabung kekuatan alias Riser, Riser tersebut dapat menggabungkan kekuatan para Ultraman terdahulu dengan Ultra capsule maka terciptalah Ultraman GEED,Riku sendiri mendapatkan Riser karena diberi oleh REM. Tapi... kenapa Belial juga punya??? Ada salah satu Episode (lupa eps berapa) Belial mengatakan “tidak sia sia aku mencuri riser ini”.
     Pertanyaannya Cuma 1, Gimana Belial bisa mendapatkan Riser itu sementara setelah event film tadi belial tidak pernah ke negeri cahaya di nebula M78. Nyuruh Fukuide Kei??? Gk mungkin lah,secara... ukuran kei terlalu kecil untuk menyamar menjadi Makhluk Planet tersebut. Benar benar bingung.
4 Beberapa Upgrade untuk Para Ultra
     Mungkin kalian sudah tau kalau di serial ini,GEED memiliki 5 form yang berasal dari berbagai Ultra Capsule, cara mendaptkannya pun tak mudah. Selain itu, Zero sendiri mendapat Form baru di Seri ini. Yang paling mencengangkan dan membuat terqejoet adalah si kampret (baca=Belial) yang bahkan bisa Fusion dengan beberapa monster, WAOOOOOOOO..........WW.
5 Ultraman paling muda
        GEED sendiri usianya masih 19 tahun, udah jadi ultraman, klo zero, nunggu sekian sekian ribu tahun tambah 20.000 tahun dilatih Ultraman Leo baru jadi Ultra no seishin, sebuah prestasi yang mengagumkan.

Oh ya,hanya mengingatkan bahwa Movie Ultraman GEED tidak tayang di Indonesia lho!! Silahkan streaming atau download di Fansub kesayangan kalian.

Mungkin hanya itu saja yang dapat saya sampaikan,jika kalian merasa postingan ini bermanfaat, silahkan comment dibawah

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Rider Kembar berikut ini bukan karena saudara,tapi karena....... susah deh jelasinnya,langsung baca aja deh PART 1

Gogo Sentai Boukenger: Sentai Dengan Tema Unik Dan Menarik

“ Hal yang Mungkin akan Terjadi jika Ultraman Zero Menguasai Zero Beyond dengan Benar”